
Judul : PENGANTAR RINGKAS KOMPUTASI QUANTUM. DARI BIT KE QUBIT DAN PENERAPANNYA
Karya : Achmad Benny Mutiara, Rina Refianti, Fitrianingsih
Ukuran tinggi buku : 25 cm (Format : B5 (18 x 25 cm))
Jumlah halaman : x + 126 halaman
Cetakan : Pertama
Isi buku : Non Penelitian
ISBN : (sedang dalam pengajuan)
Sinopsis/Subject :
Buku ini diawali dengan pembahasan mengenai apa itu kuantum komputer, perubahan komputasi dari bit menjadi qubit. Bab selanjutnya menjelaskan sejarah singkat komputer kuantum. Pada Bab IV, dijelaskan prinsip kerja secara umum komputer kuantum mulai dari model dan fungsi komputer kuantum hingga hubungan kuantum komputer dengan kecerdasan buatan.
Bab V menjelaskan kesulitan-kesulitan dalam komputasi kuantum. Bab-bab selanjutnya meninjau ulang teori kompleksitas komputasi, teori umum mekanika kuantum, pelopor-pelopor komputasi kuantum, kesulitan dalam bahasa komputer kuantum, perkembangan terakhir perangkat keras komputer kuantum. Bab terakhir membahas tentang supremasi kuantum dan kasus di Cina.
